Barong Kembali Tampil Nyeri

Barong besutan Akbar meraih tahta

Andromeda BC – Pasar Segar Depok

Barong besutan Akbar meraih tahta
Barong besutan Akbar meraih tahta

Minggu (15/03/15) Semangat Sahabat kicau mania untuk tetap hadir di gelaran latihan bersama (latber) yang di kawal oleh Andromeda BC tetap berapi-api meski cuaca mendung dan cukup gelap dan sempat diguyur hujan tidak menjadi penghalang untuk sahabat kicaumania menggantangkan gacoannya.

Catatan prestasi yang di torehkan pada gelaran kali ini banyak diraih oleh gacoan-gacoan lama Seperti di Kelas Kenari, Barong gacoan baru besutan Akbar Bintang SF depok berhasil tampil mendominasi dan mencetak nyeri dengan menyabet peringkat 1 di kelas Ebod Vit.

Di penghujung gelaran segenap panitia yang bertugas mengucapkan terimakasih atas partisipasi sertasemangat sahabat kicaumania yang telah hadir dan tetap setia untuk melatih gacoannya di gelaran kaliini. *Ade/kiky