Bersaing Ketat, Sirius Black dan Malaikat Subuh Berbagi Juara

Penampilan Malaikat Subuh dan Bala Dewo menjadi tontonan (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)
Penampilan Malaikat Subuh dan Bala Dewo menjadi tontonan (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)
Penampilan Malaikat Subuh dan Bala Dewo menjadi tontonan (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)

Tangerang (MediaBnR.Com) – Untuk kesekian kalinya, even latpres Cadas Enterprise kembali digelar di Jalan Raya Cadas Kukun, Tangerang, Minggu, 21 Februari. Even ini terselenggara berkat kerjasama dengan team juri Ronggolawe. Beberapa kicaumania pelomba juga turut hadir seperti, Sugianto BSD & Agus MOU, hadir juga crew Walet SF dan selebihnya dihadiri kicau mania akar rumput. “Alhamdullilah, even latpresnya bisa terselenggara kembali bersama kicaumania, kali ini jumlah pesertanya mencapai 626,” ungkap Mr. Mamat selaku ketua panitia.

Kehadiran Murai Batu Sirius Black menjadi momok menakutkan bagi kontestan lainnya. Pasalnya gaco Agus MOU tampil atraktif dengan obral tembakan dan suara isiannya, hingga kembali bertengger ke posisi teratas. “Sirius Black sudah mulai menemukan jatidirinya,” terang Agus MOU bangga.

Di sesi yang sama kelas berbeda, penampilan Murai Malaikat Subuh milik Mr. Harjo Punakawan SF, sukses menduduki peringkat teratas, dengan menyabet juara pertama. Sementara disesi berbeda, Kacer Bala Dewo mampu melengkapi koleksi prestasi Mr.Harjo, lantaran berhasil menduduki peringkat runner up.  yang

Selain kelas Murai, sesi Lovebird juga berjalan menarik. Lagi – lagi kehadiran Koyes milik Ndiks Doank kembali bertaji. Kali ini ia menyabet juara pertama di kelas bergengsi. Prestasi senada juga diraih The Yellow di kelas Kenari. Gaco Andry Doy ini kembali menduduki peringkat pertama untuk kesekian kalinya. Selain itu Andry Doy juga mengorbitkan Kenari Lucky Lux. *Rizal Alby

BACA JUGA: Daftar Juara Latpres Cadas Enterprise (21/2/2016)


 

Dongol milik Ngadiman menjadi perhatian para kacer mania (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)
Dongol milik Ngadiman menjadi perhatian para kacer mania (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)
Andri Doy - Setelah sukses lahirkan jawara handal The Yellow, Lucky Lux orbitan barunya mulai naik tahta (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)
Andri Doy – Setelah sukses lahirkan jawara handal The Yellow, Lucky Lux orbitan barunya mulai naik tahta (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)
Zoin'c SF hantarkan Dewa Perang raih prestasi (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)
Zoin’c SF hantarkan Dewa Perang raih prestasi (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Tak mau kalah Tajir Milik Raul juga tampil membanggakan (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)
Tak mau kalah Tajir Milik Raul juga tampil membanggakan (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)
Mamat RL dan Rusdi Bewok kawal langsung jalannya lomba (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)
Mamat RL dan Rusdi Bewok kawal langsung jalannya lomba (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Duet Ndiks Doank dan Bowo, Koyes rebut kelas utama (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)
Duet Ndiks Doank dan Bowo, Koyes rebut kelas utama (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)

 

Sirius Black mulai menjajaki jati dirinya dengan meraih juara nyaris double winner (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)
Sirius Black mulai menjajaki jati dirinya dengan meraih juara nyaris double winner (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)

 

Hokky menjadi yang terbaik dengan cetak hattrick,dan kenzo harus puas di runner up (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)
Hokky menjadi yang terbaik dengan cetak hattrick,dan kenzo harus puas di runner up (Foto: Rizal/MediaBnR.Com)