
SEMARANG – BnR Cabang Semarang kembali mengadakan gelaran BnR Semarang cup IV yang akan diselenggarakan Minggu 24 Agustus 2025 dilapangan markas BnR Semarang.
” Ya gelaran ini yang ke empat kalinya diadakan oleh BnR Semarang dan rata-rata setiap klas tanpa potongan,” kata Titut, Ketua BnR Semarang.
BnR Indonesia sekarang terlihat hampir setiap cabang mengadakan lomba setiap minggunya. Baik cabang BnR yang ada di Jawa, Madura, Bali, Sumatera, Sulawesi dan Kalimantan silih berganti setiap minggunya.
Bagaimana pun pengurus sosok BnR Satoe besar sekali ke semua orang BnR di saat beliau bangun dari tidurnya semua cabang bangun dan bergerak.


