Leuweungtiis Siapkan Event Akbar 18 Oktober

Suasana Latber Merah Putih BnR

Merah Putih BnR Jabar

Suasana Latber Merah Putih BnR
Suasana Latber Merah Putih BnR
Singa Star Milik Syukur Latif Tampil Mengesankan
Singa Star Milik Syukur Latif Tampil Mengesankan

MediaBnR – Cuaca mendung menyelimuti kota kembang, meski terkesan gelap, kicaumania setia BnR tetap santai dan seru mengikuti ajang rutin setiap hari rabu di Leuweungtiis Bandung (7/10), sampai tuntas acara. “”Rencananya tanggal 18 Oktober nanti di lapangan Leuweungtiis BnR Jabar akan menggelar lomba bertajuk Road To Polo Home. Trophy dan hadiah menarik akan disiapkan BnR Jabar,” ujar Keke. Di kelas kenari besar, Singa Star, kenari debutan Mr. Syukur Latif dari Lowa Bakung Samarinda, berhasil curi perhatian. Durasi kerja panjang-panjang dengan doublean cepat, mematahkan para seterunya yang notabene para kenari berbakat. Kemenangan membuat Singa Star, berhasil mencuri perhatian kenarimania yang menyaksikannya. (Ricky)