Momok & Sisuka Boyong Kambing, Sambalado BC Juara Umum

Romo Bayu ketua panpel menyerahkan Trophy juara umum

Latpres Romo Bayu BnR Kragilan

Romo Bayu ketua panpel menyerahkan  Trophy juara umum
Romo Bayu ketua panpel menyerahkan Trophy juara umum

MediaBnR – Romo Bayu Enterprise pertama kalinya sukses menggelar even bersama BnR di lapangan Picon, Kragilan, Serang, Banten. Bonus hadiah 1 ekor kambing menjadi daya tarik di even ini. Kendati diguyur hujan dari awal dibuka hingga selesai acara, antusias kontestannya tetap tinggi, hingga terakumulasi 800 an kontestan.

Samballado BC semakin disegani, bidik Piala Sultan
Samballado BC semakin disegani, bidik Piala Sultan

Sambalado BC yang dinahkodai Bolang Kencana dan Bhie Poetra Banten menjadi team paling kompak di even ini. Pasalnya sejumlah amunisi yang digantang, beberapa diantaranya meraih poin penuh. Salah satunya Kenari Patimura yang tampil ciamik dan produktif. Demikian dengan Kacer Fortuna juga mampu menduduki peringkat tertas di kelas Bintang.

 

Momok selalu menjadi momok perhatian boyong 1 ekor kambing
Momok selalu menjadi momok perhatian boyong 1 ekor kambing

 

Wedi pemilik momok
Wedi pemilik momok

Di kelas Kacer Romo, Momok milik Wedi sukses memboyong juaranya. Obral fariasi lagu disertai tembakan tajam – tajam menjadi ciri khas Romo. Alhasil, hadiah utama 1 ekor kambing berhasil dibawa pulang.

Di kelas Lovebird, Sisuka menjadi bintang lapangan. Pasalnya dari dari sekian banyaknya kontestan hanya dia yang sukses mencetak kemenagan nyeri. Termasuk sukses bawa pulang hadiah 1 ekor kambing. Kabarnya Sisuka akan kembali berlaga ke Piala Sultan, minggu pekan depan. “Alhamdullilah, sudah dapat tiket gratis untuk Sisuka,” ungkap Sugeng.

 

Sisuka cetak nyeri, Ciruas Rinjani juara umum SF
Sisuka cetak nyeri, Ciruas Rinjani juara umum SF

Sebelum acara selesai, Romo Bayu mewakili jajaran crew panitia mengucapkan terimakasih kepada seluruh kicau mania yang telah hadir dan rela berhujan – hujanan. “Jangan lupa Sabtu depan BnR Kragilan tetap latber rutin seperti biasa, semoga cuacanya mendukung,” tutur Romo Bayu berharap. *Rizhal Alby

Baca Juga :Daftar Juara Romo Bayu BnR Kragilan (23/10/2016)

Sofat Nahardian - koleksi Puri BF tebarkan prestasi
Sofat Nahardian – koleksi Puri BF tebarkan prestasi
Kandang Ayam dua kali diposisi runner up
Kandang Ayam dua kali diposisi runner up
Fortune milik Fajar tolak pinangan
Fortune milik Fajar tolak pinangan
Deny 86 mendukung gelaran BnR Kragilan
Deny 86 mendukung gelaran BnR Kragilan
Bolang Kencana eksis diberbagai gelaran
Bolang Kencana eksis diberbagai gelaran
Bejo Tato kawal jalannya perlombaan
Bejo Tato kawal jalannya perlombaan
2 ekor kambing di giring 2 burung terbaik
2 ekor kambing di giring 2 burung terbaik