RUNNER UP DI TIKET UTAMA KAPOLRES CUP BENGKULU UTARA MURAI BATU SENOPATI SEMAKIN BERSINAR.

murai batu senopati juara 2 tiket itama (amir wanto)

SWARA DEWA TEAM

Mediabnr.com – Gelaran kapolres cup bengkulu utara minggu 30 juni 2024 yang berlokasi di lapangan kapolres merupakan ajang adu kualitas di kelas murai batu.

murai batu senopati kepunyaan amir wanto dari swara dewa team yang ikut berlaga di gelaran event bergengsi kapolres cup bengkulu utara.

pasca dari lepas mabung, senopati berhasil menorehkan prestasi prestasi yang geamilang di setiap event yang ia ikuti. senopati berhasil keluar sebagai juara ke 2 di tiket utama pada siang itu.

murai batu senopati juara 2 tiket itama (amir wanto)

lawan nya bagus bagus ujar amir wanto yang di temui siang itu, menurutnya kinerja gacoannya sudah prima hanya saja hoki kita di angka 2 terangnya.

lewat materi andalannya seperti celilin,jenggot jawa,gereja tarung,siri siri,kenari,rambatan dan burung burung kecil yang di bawakan dengan tuntas serta variasi lagu.

sanggat lah susah di kalahkan apabila masih dalam keadaan on fire. senopati juara 2 dan 5 pada siang itu. sudah cukup ujar sang pemilik jangan di paksakan karena baru kelar mabung tegasnya.

senopati juga di persiapkan di event minggu ini, mudah mudahan senopati masih tanggung jawab dan mampu memberikan full senyum untuk team ujarnya amir wanto yang di temui kemaren.