SEMARAK KICAU MANIA DI GELARAN JADI CUP 1 SUKSES TANPA TERIAK.

Jumiwan Aguza,S.M,M.M

MUARO BUNGO – JAMBI.

Mediabnr.com – Ini merupakan barometer nya kicau mania yang sudah lama di nanti nantikan dengan lomba bertajuk ‘ JADI CUP 1 ‘ minggu 8 september 2024 yang berlokasi di lapangan hijau muara bungo jambi.

sebanyak 18 kelas di perlombakan pada siang itu,tempat yang sejuk karena berada di jantung kota taman hijau tentunya sanggat memudahkan kicau mania untuk mengkondisikan gacoannya.

juri yang bertugas

tumpah ruah kicau mania tak dapat terhindari,dengan kemasan yang bagus tentunya para peserta pun berdatangan dari luar daerah muara bunggo sampai provinsi bengkulu pun ikut hadir.

lomba yang di buka langsung oleh bapak Jumiwan Aguza,S.M,M.M dengan pengantangan burung murai batu tanda di buka lomba secara resmi.

Jumiwan Aguza,S.M,M.M

beliau juga berpesan dukung terus sportivitas dalam berlomba dan ia ber terimakasih kepada seluruh kicau mania yang sudah hadir baik dari kota muara bungo maupun dari provinsi tetangga bengkulu dan jambi yang sudah jauh jauh datang menghadiri gelaran lomba ini.

panitia lomba

Andoy selaku ketua panitia ber terimakasih kepada seluruh kicau mania yang sudah hadir dan ia merasa bangga bahwasannya muara bungo bisa lomba dengan tertib tanpa teriak.

sederet dorprize an souvenir pun di bagikan kepada kicau mania terutama di tiket utama murai batu dan kacer mendapatkan bingkisan menarik untuk juara 1,2 dan 3.

jalannya lomba
Andoy & Kanter

kami segenap panitia lomba mengucapkan terimakasih kepada teman teman kicau mania yang sudah hadir dalam acara ini, tidak lupa juga kami memohon maaf apabila dalam perlombaan masih terdapat kekurangan di sana sini dan sampai bertemu lagi di event spektakuler berikutnya.