Ozone BC dan Avengers SF Raih Juara Umum Terbaik

Ozone BC berhasil meraih juara umum BCmediabnr

Ozone BC dan Avengers SF Raih Juara Umum Terbaik

Antusias kicaumania di Lubuklinggau tidak terhalang hujan
Antusias kicaumania di Lubuklinggau tidak terhalang hujan

Lubuklinggau, (mediabnr.com) – lomba burung berkicau Walikota Cup (23/10) bersama BnR dalam rangka memperingati Hut Kota Lubuklinggau yang ke-15 berjalan sukses dengan persaingan jawara – jawara tingkat nasional disetiap kelasnya. Dua trophy umum terbaik diraih Ozone BC dan Avengers SF, Ozone BC yang meraih juara umum BC berhasil meraih poin dikelas Murai Batu, Kacer, Kapas Tembak dan Lovebird, sementara Avengers SF yang meraih juara umum SF berhasil mendominasi dan meraih poin terbanyak di kelas Kenari melalui perform BierHoff yang nyaris Hattrick.

Ozone BC berhasil meraih juara umum BCmediabnr
Ozone BC berhasil meraih juara umum BC

Dikelas utama Murai Batu dan Kacer Walikota, Big Boss Murai Batu salah satu amunisi Big Boss BC dan Senpi Kacer lawas gacoan Andre Sutanto yang memperkuat Ozone BC berhasil meraih juara pertama dan berhak meraih masing-masing satu buah sepeda motor. Senpi yang sudah lama vakum kembali berhasil memperlihatkan perform terbaiknya dikelas Kacer. Tiga kelas berhasil diselesaikan dengan prestasi juara pertama, juara ketiga dan juara keempat. Sementara Santana gacoan Putra Mas yang masih dorong ekor sudah mulai memperlihatkan mental juaranya menyelesaikan dan member perlawanan di dua kelas.

Persaingan Kacer di Lubuklinggaumediabnr
Persaingan Kacer di Lubuklinggau
Avengers SF berhasil meraih juara umum SFmediabnr
Avengers SF berhasil meraih juara umum SF

Dikelas Lovebird, Bella gacoan Daus Jambi berhasil meraih juara runner up dikelas Lovebird Wakil Walikota setelah sebelumnya berhasil meraih dua kali juara pertama pada gelaran Launching Radjawali Indonesia DPC Jambi (9/10).

Bella berhasil meraih juara runner up
Bella berhasil meraih juara runner up
Putra Mas mengawal Santanamediabnr
Putra Mas mengawal Santana pasca mabung
Tole didampingi Agus Arizone menerima hadiah Motor dari Walikota atas prestasi Senpi dikelas Kacer
Tole didampingi Agus Arizone menerima hadiah Motor dari Walikota atas prestasi Senpi dikelas Kacer

Dikelas Kapas Tembak, persaingan ketat dua jawara Sumatera dikelas Kapas Tembak antara Robot gacoan Putra Mas dengan Petir gacoan Aan Lie berbagi podium pertama. Robot yang turun dikelas Kapas Tembak Wakil Walikota berhasil meraih juara pertama disusul Petir diperingkat kedua, sementara dikelas Kapas Tembak DPRD, Petir berhasil meraih juara pertama disusul Robot diperingkat kedua.

Delvi Arema mengawal langsung jalannya lomba
Delvi Arema mengawal langsung jalannya lomba

“Suksesnya gelaran lomba burung berkicau Walikota Cup Lubuklinggau berkat dukungan dan support dari rekan-rekan kicaumania Sumatera dan luar pulau serta jajaran pemerintahan Kota Lubuklinggau yang selalu mensupport setiap kegiatan kicaumania Lubuklinggau”, Ujar Delvi Arema yang didampingi Supri DS. *Akbar

Baca Juga : Daftar Juara Walikota Cup – Lubuklinggau (23/10/2016)

Salah satu kicaumania yang beruntung membawa pulang Doorprise Motormediabnr
Salah satu kicaumania yang beruntung membawa pulang Doorprise Motor
H SN Prana Putra Sohe sebagai Walikota Lubuklinggau memberikan kata sambutan sekaligus membuka jalannya lombamediabnr
H SN Prana Putra Sohe sebagai Walikota Lubuklinggau memberikan kata sambutan sekaligus membuka jalannya lomba
H SN Prana Putra Sohe sebagai Walikota Lubuklinggau memberikan cinderamata kepada kicaumaniamediabnr
H SN Prana Putra Sohe sebagai Walikota Lubuklinggau memberikan cinderamata kepada kicaumania
Trophy juara umum BC berhasil ke Jambimediabnr
Trophy juara umum BC berhasil ke Jambi